Database / pangkalan data adalah kumpulan informasi yang di simpan di dalam computer secara sistematik sehingga dapat di periksa menggunakan suatu program computer untuk memperoleh informasi dari basis data tersebut. Sedangkan accurate bisa di katakan salah satu program computer yang dimaksud dari bagian database tersebut. Lalu bagaimana jika database yang terdapat pada program accurate mengalami masalah sehingga harus dilakukan perbaikan, untuk itulah artikel dengan judul “Cara Repair Database” ini dibuat.
Sebelum membahas Cara Repair Database harus tau penyebab mengapa database bermasalah? Contohnya saat berlangsungnya penginputan terjadi listrik turun sehingga database mengalami anomali, memang kasus ini jarang menyebabkan database accurate bermasalah, tetapi jika terlalu sering akan berdampak buruk pada struktur databasenya. Contoh kedua melalui jaringan. Jaringan merupakan salah satu jalur komunikasi yang di gunakan program accurate untuk berkomunikasi anta PC Client dengan PC Server sehingga database bisa mengambil perannya. Berikut cara repair database accurate.
- Buka Aplikasi accurate pastikan tidak ada yang akses ke database yang akan di repair
- Pilih Repair Data seperti gambar di bawa ini
- Pilih local jika database yang akan di repair berada di PC local, dan pilih remote jika database berada di PC lain. Sangat disarankan saat Repair data memilih bagian Local. Jika memang database ada di pc lain lakukan copy data atau lakukan repair di PC lain itu agar prosesnya menggunakan Local. Perbedaan local denga remote adalah terletak pada proses pembacaan databasenya. Local lebih cepat debandingkan dengan remote. Karena remote membutuhkan komunikasi jaringan yang lebih rentan bermasalah saat proses repair gagal.
- Setelah itu pilih databsenya dengan klik kotak abu abu dan menuju lokasi database itu berada maka accurate akan melakukan proses Repair data seperti gambar di bawah ini.
- Setelah selesai akan muncul seperti gambar dibawah ini. Dikarenakan contoh ini tidak memiliki masalah maka akan tampil seperti ini.
Untuk informasi tentang Cara Repair Database lebih lengkap kunjungi kami di www.acisindonesa.com atau untuk produk accurate di https://www.acisindonesia.com/produk/accurate-5/ beserta pelatihan accurtate atau mplementasi accurate di https://www.acisindonesia.com/service/
Kami adalah ACIS Indonesia, konsultan penjualan resmi untuk ACCURATE Accounting Software untuk seluruh Indonesia mulai dari Aceh, Padang, Jambi, Bengkulu, Medan, Palembang, Bangka Belitung, Serang, Jakarta, Bandung, Semarang, Surabaya, Bali, Pontianak, Balikpapn, Manado, Makasar sd. Jayapura. Dapatkan info lebih lanjut dari kami dengan menghubungi email sales@acisindonesia.com atau telp 021-29018652 dengan Tim Solution Expert kami yang siap membantu Anda.