Halo sobat Acis, Kembali lagi bersama kami Acis Indonesia. Pada kesempatan kali ini saya akan membahas mengenai Cara Membuat Uang Muka Di Accurate 5.
Uang Muka adalah uang yang diberikan oleh pembeli kepada penjual sebagai tanda jadi suatu pembelian barang oleh pembeli kepada penjual.
Berikut langkah-langkah membuat uang muka di accurate melalu pesanan penjualan :
1. Klik menu Pesanan Penjualan / sales order, masukan data pelanggan dan barangnya, lalu klik menu uang muka
2. Setelah klik menu uang muka, form akan berubah menjadi form sales invoice, untuk merubah nilai uang muka bisa klik bagian unit price, lalu klik terima bayaran
3. setelah di klik terima bayaran, masukan bank penerima uang pada form cust, receipt lalu klik simpan dan tutup
4. lalu buka kembali form pesanan penjualan yang sudah di buat, pada form tersebut akan muncul nilai uang muka yang sudah di buat, selanjut nya klik menu F. Penjualan untuk melanjutkan transaksi pesanan penjualan tersebut
5. Pada form Faktur akan muncul nilai dari uang muka yang sudah di buat sebelumnya
6. pada laporan piutang maka akan muncul nilai yang belum lunas sesudah di potong dengan uang muka yang sudah di buat sebelumnya
Demikian tips terkait Cara Membuat Uang Muka Di Accurate 5,
Bila ada yang kurang jelas dan ingin mendapat penjelasan yang lebih spesifik dari tim solution expert kami silahkan hubungi kami ACIS Indonesia melalui telpon di 021-29018652 / 087884538950 atau email ke info@acisindonesia.com. Kami siap membantu Anda..!
Kami ACIS Indonesia adalah konsultan penjualan resmi Software Accounting ACCURATE. Kami juga menyediakan jasa training ACCURATE dan maintenance ACCURATE bagi perusahaan yang sudah menggunakan software ACCURATE dan mengalami kendala atau kesulitan dalam penggunaan software ACCURATE nya anda dapat menghubungi kami pada email : info@acisindonesia.com. Kami selalu siap melayani Anda mulai dari Aceh, Padang, Jambi, Bengkulu, Medan, Palembang, Bangka Belitung, Serang, Tangerang, Jakarta, Bandung, Semarang, Yogyakarta, Surabaya, Bali, Lombok, Pontianak, Balikpapan, Manado, Makassar sampai Papua