Penjelasan Akuntansi Manufaktur
Halo sobat Acis, Kembali lagi bersama kami Acis Indonesia. Pada kesempatan kali ini saya akan membahas mengenai AKUNTANSI MANUFAKTUR. Akuntansi manufaktur adalah bidang akuntansi yang berfokus pada analisis, pencatatan, dan pelaporan keuangan perusahaan manufaktur. Perusahaan manufaktur tuh apa sih? Perusahaan manufaktur adalah perusahaan yang menghasilkan barang dengan cara memproses barang baku menjadi produk jadi.…
Details