Menggunakan Fungsi Multi Department untuk Mengontrol Laporan Laba Rugi per Cabang Perusahaan di Software Akuntansi ACCURATE

Di software akuntansi Indonesia ACCURATE versi Deluxe dan versi ACCURATE Enterprise, terdapat tambahan modul Departement dan Project. Jadi tujuannya adalah kita bisa melihat laporan laba rugi per Departement dan Project di suatu periode. Modul Deprtement biasanya berhubungan dengan bagian internal perusahaan, dan Modul Project biasanya berhubungan dengan bagian Eksternal perusahaan. Dalam pengaplikasian di lapangan, kita…

Details

Laporan Keuangan dengan 2 Bahasa Akun (Indonesia & Inggris) di Software Akuntansi EAS 3 Accounting

Satu lagi keuggulan dari software akuntansi EAS 3, yaitu laporan keuangan dapat disajikan dalam 2 bahasa (Indonesia & Inggris). Jadi nama-nama akun (Perkiraan) di laporan keuangan bisa kita tampilkan dengan bahasa sesuai bahasa sistem yang kita pilih. Di software akuntansi EAS 3 Accounting sendiri ada 2 bahasa sistem yang dapat dipilih, yaitu bahasa Indonesia dan…

Details