Cara Input Uang Muka Pembelian Di Faktur Easy Accounting System

Pemebelian merupakan hal yang selalu ada pada semua perusahaan, pembelian barang dagang, pembelian Jasa, dan pembelian lainnya. Sering ditemukan Supplier (pemasok) yang mengharuskan kita untuk melakukan pelunasan DP diawal sebelum nominal FIX pada Purchase Invoice. Cara Input Uang Muka Pembelian Di Faktur Easy Accounting System pada transaksi Pembelian ini saya akan menjelaskan step by step…

Cara Mengkontrol Persediaan Barang Demo di Easy Accounting System

Bisnis perdagangan dapat dengan mudah dijumpai dimana saja. Metode pengenalan barang dagang pun bermacam – macam. Salah satunya adalah Demo Produk yakni dengan mendemonstrasikan barang dagangan ke costumer. Lalu bagaimana cara perusahaan mengkontrol barang demo produk tersebut ?Apa yang harus di lakukan jika barang demo tersebut sudah kembali ke perusahaan ?Bagaimana perlakuan transaksi tersebut pada system…

Software Akuntansi Warung Kopi

Warung kopi atau kedai kopi saat ini sedang menjamur di Indonesia. Desainnya pun kini semakin modern, dan bahkan dilengkapi berbagai fasilitas, dari mulai free Wifi, TV, Toilet, dan berbagai fasilitas lainnya yang mampu menarik orang untuk datang dari semua kalangan dari remaja sampai dewasa. Image warung kopi pun kini tidak lagi warung murahan dan kumuh,…